Mahalnya Harga Daging Sapi Bukan Salah Peternak!
Menurut peneliti dari Center for Indonesia Policy Studies (CIPS), Felippa An Amanta, penyebab utamanya adalah rantai distribusi daging sapi yang sangat panjang. Sebelum sampai ke tangan konsumen harus melewati tujuh hingga sembilan tahapan. Dimulai dari peternak atau tempat penggemukan sapi (feedlot) yang menjual kepada pedagang kecil. Selanjutnya pedagang kecil ini menjualnya kembali kepada pedagang skala besar. Baca selengkapnya...
SIMAPI - Sistem Informasi Logistik Khusus Untuk Ternak Sapi di Boyolali
Kabupaten Boyolali memiliki sejumlah komunitas yang masing-masing mengelola ratusan ekor sapi. Sayangnya, belum ada sistem informasi logistik yang diterapkan, sehingga sulit sekali untuk mengumpulkan datanya. Sebagai kabupaten penghasil susu dan daging di Jawa Tengah yang produknya menyebar di berbagai kota seperti Kudus, Semarang dan Sukoharjo, Kabupaten Boyolali ingin menegaskan keunggulan tersebut, antara lain dengan dengan memanfaatkan teknologi informasi. Baca selengkapnya...
Dampak Gempa Bumi Pada Ternak Sapi Dan Cara Penanganannya
Tak hanya manusia, ternak sapi ternyata juga terkena dampak gempa bumi berkekuatan besar, seperti yang terjadi di Pulau Lombok dan sekitarnya. Gempa dengan kekuatan 7 skala richter tersebut terjadi pada pukul 21:56 WIB Minggu malam, 19/08/2019. Karena pusat gempa sangat dekat dari permukaan, yaitu pada kedalaman 10 kilometer saja, dampak dari gempa bumi Lombok 19 Agustus 2018 memang luar biasa. Puluhan bangunan luluh lantak seketika. Baca selengkapnya...